Subscribe to Zinmag Tribune
Subscribe to Zinmag Tribune
Subscribe to Zinmag Tribune by mail

Installasi Windows XP

19.20 Diposting oleh Menulis Tanpa Lelah
Materi yang akan saya bawakan saat ini adalah... Installasi Windows XP, sebelum memulai installasi saya akan jelaskan dulu mengenai Sistem Operasi Windows XP.
Sistem Operasi Windows XP
adalah salah satu OS yang paling banyak digunakan oleh user diseluruh dunia. OS lain yang juga banyak digunakan antara lain : Linux, Apple, Novell, Unix, dll.

Ingat !!! OS yang kita gunakan seharusnya berbayar alias tidak gratis... tapi untuk kalian yang lagi belajar silahkan menggunakan OS Windows XP ini sebagai sarana belajar asal Tidak DIJUAL BELIKAN !!!

Sebelum memulai Proses Installasi kita juga harus memperhatikan apakah spesifikasi kompie yang kita miliki memenuhi kriteria untuk Windows XP, Jika tidak... maka proses installasi harus dihentikan karena PERCUMA. Spesifikasi Komputer Minimum yang diperlukan untuk OS Windows XP 2003 adalah sebagai berikut :
Processor Pentium III, Memory 128MB, Hardisk 4GB, Multimedia. Tentu saja lebih besar lebih baik.

Setelah Spesifikasi Komputer kita sudah sesuai dengan kebutuhan Windows XP, selanjutnya kita bisa mempersiapkan alat2 & bahan untuk kerja kita antara lain :
- CD Master Windows XP 2003 (bootable)
- Serial Code yang biasa terletak pada bagian kotak CD
- CDROM / DVD ROM
- Rasa penasaran & ingin tau tinggi

Jika alat2 & bahan diatas sudah kalian miliki, silahkan unduh rincian kegiatannya disini
Selamat Mencoba & Semoga Sukses !!

Special Thanks buat Mas Wahyu Pramusinto yang sudah menyepatkan membuat Modulnya
You can leave a response, or trackback from your own site.

1 Response to "Installasi Windows XP"

  1. Anonim Said,

    terima kasih karena sudah meletakkan link blog saya di artikel ini. semoga artikel itu berguna
    -Wahyu Pramusinto-

    Posted on 22 Januari 2009 pukul 03.29

     

Posting Komentar

My Blog List